Lompat ke isi

Doyle Brunson

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Doyle Brunson
JulukanTexas Dolly
Tempat tinggalLas Vegas, Nevada, A.S.
Lahir(1933-08-10)10 Agustus 1933
Longworth, Texas, A.S.
Meninggal14 Mei 2023(2023-05-14) (umur 89)
Las Vegas, Nevada, A.S.
World Series of Poker
Jumlah gelang10
Meja terakhir26 kali
Mendapat uang37[1] kali
Posisi ITM tertinggi
Main Event finish
Pemenang, 1976, 1977
World Poker Tour
Gelar1
Meja terakhir3 kali.
Mendapat uang8[2] kali.
European Poker Tour
GelarTidak ada
Meja terakhirTidak ada kali.
Mendapat uang1[3] kali.
Informasi akurat per 12 Juni 2018.

Doyle F. Brunson[4] (10 Agustus 1933 – 14 Mei 2023) adalah seorang pemain poker profesional Amerika yang telah bermain secara profesional selama lebih dari 50 tahun.[5] Dia adalah seorang yang mendapat dua kali juara dalam acara utama World Series of Poker, dia ditunjuk sebagai Poker Hall of Fame, dan dia juga merupakan penulis beberapa buku tentang poker.

Brunson adalah pemain pertama yang mendapatkan $1 juta dalam turnamen poker dan telah memenangkan sepuluh Bracelet World Series of Poker sepanjang kariernya, jumlah Bracelet yang sama dengan milik Johny Chan, dan lebih sedikit dari Phil Hellmuth yang mengoleksi tiga belas Bracelet. Ia juga salah satu dari empat pemain yang mampu di World Series of Poker secara beruntun, ia menang pada tahun 1976 dan 1977. Ia juga salah satu dari dua pemain, bersama dengan Bill Boyd, yang mampu memenangkan Bracelet di WSOP dalam empat tahun berturut-turut. Selain itu, ia adalah orang yang pertama dari lima pemain yang bisa memenangkan acara utama WSOP dan World Poker Tour. Pada bulan Januari 2006, Bluff Magazine menetapkan Brunson sebagai kekuatan #1 yang paling berpengaruh di dunia poker.[6]

  1. ^ "WSOP.com profile". www.wsop.com. 
  2. ^ "Doyle Brunson – World Poker Tour". www.worldpokertour.com. 
  3. ^ "Doyle Brunson's profile on The Hendon Mob". The Hendon Mob Poker Database. 
  4. ^ "F.E.C. Image". Federal Election Commission. November 28, 2007. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 8, 2015. Diakses tanggal August 24, 2008. 
  5. ^ Ryan Bernstein. "Doyle Brunson: Poker's Ace is Poker's King". The Hall of Fame Network. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-07-02. Diakses tanggal 2013-03-24. 
  6. ^ "Poker's Power 20: The Most Influential People in Poker". Bluff Magazine. 2006. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-06-06. Diakses tanggal 2013-03-24.