Lompat ke isi

Ekstensi SHA Intel

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Ekstensi SHA Intel (bahasa Inggris: Intel SHA extensions) adalah set tambahan untuk set instruksi x86 yang mendukung percepatan perangkat keras keluarga Secure Hash Algorithm (SHA). Set ini diperkenalkan pada tahun 2013.

Prosesor arsitektur x86

[sunting | sunting sumber]

Ada tujuh instruksi baru yang berdasarkan SSE, yakni empat untuk SHA-1 dan tiga untuk SHA-256.

Daftar instruksi

[sunting | sunting sumber]
Hash Instruksi Penjelasan[1][2]
SHA-1 SHA1RNDS4 Menjalankan empat ronde operasi SHA-1
SHA1NEXTE Menghitung variabel status E setelah empat ronde
SHA1MSG1 Menghitung penjadwalan pesan untuk empat pesan double word SHA-1 selanjutnya
SHA1MSG2
SHA-256 SHA256RNDS2 Menjalankan dua ronde operasi SHA-256
SHA256MSG1 Menghitung penjadwalan pesan untuk empat pesan double word SHA-256 selanjutnya
SHA256MSG2

Prosesor Intel berikut mendukung set instruksi SHA:

Beberapa prosesor AMD berikut mendukung instruksi SHA:

  • Keluarga Zen (dan seterusnya).[5]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Sean Gulley, Vinodh Gopal, Kirk Yap, Wajdi Feghali, Jim Guilford, dan Gil Wolrich (Juli 2013). "Intel SHA Extensions: New Instructions Supporting the Secure Hash Algorithm on Intel Architecture Processors" (PDF). Intel. Diakses tanggal 3 November 2020. 
  2. ^ "Intel Architecture Instruction Set Extensions Programming Reference" (PDF). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 29 September 2013.  Bab 8
  3. ^ "Goldmont - Microarchitectures - Intel - WikiChip". en.wikichip.org (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 26 Juni 2020. 
  4. ^ "Ice Lake (client) - Microarchitectures - Intel - WikiChip". en.wikichip.org (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 26 Juni 2020. 
  5. ^ "Zen - Microarchitectures - AMD - WikiChip". en.wikichip.org (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 26 Juni 2020. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]