Lompat ke isi

Emoji tumpukan kotoran

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Emoji Tumpukan Kotoran yang tampil dalam Noto, sebuah font Google
Emoji tersebut saat tampil pada Twitter dan Snapchat

Emoji Tumpukan Kotoran (💩), atau emoji kotoran, adalah sebuah emoji berbentuk tumpukan kotoran, yang biasanya ditambahi dengan mata kartun dan senyum pertemanan yang lebar.[1] Emoji tersebut dapat dipakai untuk menyatakan ketidaksetujuan, tetapi masih memegang pengartian harfiahnya.[2]

Referensi

  1. ^ "💩 Pile of Poo Emoji" (dalam bahasa English). Diakses tanggal 29 March 2017. 
  2. ^ McDermott, Kirstie (8 March 2015). "8 Emojis You Might Not Know The Real Meaning Of | Stellar" (dalam bahasa English). Diakses tanggal 29 March 2017. 

Pranala luar