Lompat ke isi

Engelbert III dari Istria

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Engelbert III (wafat 6 Oktober 1173) merupakan seorang Markgraf Istria.[1] dari tahun 1124 sampai kematiannya. Ia berasal dari Wangsa Spanheimer, putra sulung Engelbert II dan Uta dari Passau. Ia menggantikan ayahandanya di Istria ketika mendapatkan Wilayah Adipati Kärnten. Ia kadang disebut Engelbert II dari Istria.

Dari tahun 1135 sampai 1137 Engelbert merupakan Markgraf Toskana. Pada tahun 1156, ia dijamin Privilegium Minus membuat Kadipaten Austria.

Engelbert menikah dengan Matilda dari Sulzbach, putri bungsu Berengar I dari Sulzbach. Oleh karena itu ia adalah saudara ipar Gertrud, istri Konrad III dari Jerman, dan Irene, istri Manouel I Komnenos. Matilda meninggal pada akhir tahun 1165.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ In contemporary documents marchio Ystrie and marchio de Hystria



Didahului oleh:
Engelbert II
Markgraf Istria
1142–1173
Diteruskan oleh:
Berthold I
Didahului oleh:
Konrad
Markgraf Toskana
1135–1137
Diteruskan oleh:
Heinrich X