Lompat ke isi

Evan Bayh

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Evan bayh)
Evan Bayh

Birch Evans Bayh III (Evan Bayh) (lahir 26 Desember 1955) — adalah politikus dan senator Amerika Serikat dari negara bagian Indiana. Ia merupakan anggota Partai Demokrat.

Senator Evans Bayh adalah anak Senator Birch Bays dari Indiana, yang menjabat antara tahun 19631981.

Lulusan Univеrsitas Indiana (1978), menerima gelar J.D. dari Universitas Virginia (1981). Memasuki praktik hukum perdata di Indianapolis. Sejak 1986ia menjabat sebagai Sekretaris Negara di Indiana, antara 19891997 menjadi gubеrnur negara bagian Indiana. Antara 1997-1998 menjadi partner hukum di perusahaan Baker & Daniels. Pada tahun 1998 dipilih ke Senat Amerika Serikat dari Demokrat. Ia dipilih kembali pada tahun 2004.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]
Didahului oleh:
Robert D. Orr
Gubernur Indiana
1989-1997
Diteruskan oleh:
Frank O'Bannon
Didahului oleh:
Dan Coats
Senator AS (Kelas 3) dari Indiana
Menjabat bersama: Dick Lugar

1999-sekarang
Diteruskan oleh:
masih menjabat