Lompat ke isi

FK Transinvest

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
FK Transinvest
Nama lengkapFutbolo klubas Transinvest
Julukanfūristai
Berdiri2021
StadionŠirvintų stadionas (Širvintos), Lituania
(Kapasitas: 1 500)
KetuaLituania ?
ManajerLituania Marius Stankevičius
LigaA lyga
2024A lyga, ke-10
Kostum kandang
Kostum tandang

Vilniaus rajono futbolo klubas Transinvest adalah sebuah tim sepak bola Lituania yang bermain di divisi utama A lyga. Berbasis di Galinė.

Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Širvintų stadionas yang berkapasitas 1 500 penonton.

Performa di liga

[sunting | sunting sumber]
Musim Tingkat Liga Tempat @
2022 3. Antra lyga 1. [1]
2023 2. Pirma lyga 1. [2]
2024 1. A lyga 10. [3]

Hingga 2024. (alyga.lt)

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
79 GK Ukraina UKR Serhii Melašenko
89 GK Lituania LTU Ernest Černiavskij
2 DF Lituania LTU Arminas Čivilis
3 DF Lituania LTU Deividas Malžinskas
5 DF Lituania LTU Ričardas Šveikauskas
22 DF Lituania LTU Deividas Volodkevič
30 DF Lituania LTU Gabrielis Nikonovas
40 DF Slovenia SVN Žan Flis
55 DF Lituania LTU Erlandas Juška
31 DF Brasil BRA Carlos Eduardo
6 MF Jepang JPN Kota Sakurai
No. Pos. Negara Pemain
7 MF Lituania LTU Martynas Valukonis
8 MF Lituania LTU Nedas Klimavičius
12 MF Lituania LTU Ignas Kaškelevičius
14 MF Jepang JPN Yoichi Kawachi
20 MF Lituania LTU Povilas Kiselevskis
29 MF Lituania LTU Kajus Bička
75 DF Lituania LTU Ernestas Stočkūnas
77 MF Lituania LTU Linas Pilibaitis (kap.)
10 FW Brasil BRA Henrique Devens
96 FW Lituania LTU Gustas Jarusevičius

Daftar pemain

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]