Lompat ke isi

Fernsehsender Paul Nipkow

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Fernsehsender "Paul Nipkow"
JenisStasiun televisi
NegaraJerman Nazi
JangkauanNasional
PemilikDeutsche Reichspost
Kementerian Penerbangan
Kementerian Penerangan Masyarakat dan Propaganda
Tokoh penting
Carl Boese
Hans-Jürgen Nierentz
Herbert Engler
Tanggal luncur
18 April 1934
Ditutup19 Oktober 1944
PenggantiNordwestdeutscher Rundfunk (mengudara sejak 1950), Deutscher Fernsehfunk (diluncurkan tahun 1952), Telewizja Polska (diluncurkan tahun 1952, sebagian bekas wilayah Jerman), Televisi Pusat Soviet (wilayah Kalinigrad)

Fernsehsender "Paul Nipkow" (Stasiun TV Paul Nipkow) di Berlin, Jerman, adalah stasiun televisi publik pertama di dunia.[1] Dengan siaran Deutscher Fernseh-Rundfunk, stasiun TV ini mengudara pada tanggal 22 Maret 1935 sampai ditutup tahun 1944. Nama stasiun ini berasal dari nama Paul Gottlieb Nipkow, penemu cakram Nipkow.

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "22.3.1935: Erstes Fernsehprogramm der Welt". Deutsche Welle. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-09-30. Diakses tanggal 27 July 2015. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]