Filip Salač
Tampilan
Artikel ini memiliki beberapa masalah. Tolong bantu memperbaikinya atau diskusikan masalah-masalah ini di halaman pembicaraannya. (Pelajari bagaimana dan kapan saat yang tepat untuk menghapus templat pesan ini)
|
Filip Salač | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Kebangsaan | Ceko | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Lahir | 12 Desember 2001 Mladá Boleslav, Republik Ceko | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Tim saat ini | QJmotor Gresini Moto2 | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
No. motor | 12 | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
|
Filip Salač (lahir 12 Desember 2001) adalah pebalap sepeda motor asal Ceko, dia berkompetisi di Kejuaraan Dunia Moto2 untuk QJmotor Gresini Moto2.[1]
Karier
[sunting | sunting sumber]Sejak 2016 ia berkompetisi di FIM CEV Moto3 Junior World Championship dan Red Bull MotoGP Rookies Cup.
Dia melakukan debut balapan Grand Prix sebagai wildcard di GP Ceko pada tahun 2018.
Dia berkompetisi penuh waktu di Moto3 musim 2019 bersama rekan senegaranya Jakub Kornfeil.[2]
Statistik Karir
[sunting | sunting sumber]Grand Prix Sepeda Motor
[sunting | sunting sumber]Per Musim
[sunting | sunting sumber]Musim | Kelas | Sepeda Motor | Tim | Balapan | Menang | Podium | Pole | LT | Poin | Pos |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
2018 | Moto3 | KTM | Cuna de Campeones Czech Talent Team | 1 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | NC |
2019 | Moto3 | KTM | Redox PrüstelGP | 19 | 0 | 0 | 0 | 0 | 32 | 23rd |
2020 | Moto3 | Honda | Rivacold Snipers Team | 13 | 0 | 0 | 0 | 0 | 30 | 21st |
2021 | Moto3 | Honda | Rivacold Snipers Team | 1 | 0 | 0 | 0 | 0 | 3* | 13th* |
Total | 34 | 0 | 0 | 0 | 0 | 65 |
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Moto2: Zaccone and Salac to compete for team Gresini in 2022 - News". motosprint.corrieredellosport.it. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-02. Diakses tanggal 2023-06-11.
- ^ "Filip Salač bergabung dengan Redox PrüstelGP pada 2019". MotoGP.com. Dorna Sports. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-02. Diakses tanggal 29 Oktober 2018.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Filip Salač di MotoGP.com
- Filip Salač[pranala nonaktif permanen] di WorldSBK.com
Kategori:
- Artikel yang tidak memiliki referensi tepercaya
- Artikel yang perlu diperbaiki from Oktober 2018
- Semua artikel yang perlu diperbaiki
- Halaman yang tidak memiliki bagian pembuka
- Articles covered by WikiProject Wikify from Oktober 2018
- All articles covered by WikiProject Wikify
- Orang hidup berusia 24
- Kelahiran 2001
- Pembalap Moto3
- Pembalap Supersport 300
- Pembalap motor Ceko