Lompat ke isi

Gagak Jamaika

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Gagak Jamaika
Corvus jamaicensis Edit nilai pada Wikidata
Status konservasi
Hampir terancam
IUCN22706007 Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
KelasAves
OrdoPasseriformes
SuperfamiliCorvoidea
FamiliCorvidae
GenusCorvus
SpesiesCorvus jamaicensis Edit nilai pada Wikidata
Gmelin, 1788
Distribusi

Peta persebaran

Gagak Jamaika (Corvus jamaicensis) adalah sebuah spesies gagak kecil yang memiliki panjang 35–38 cm. Spesies tersebut memiliki banyak kesamaan morfologi dengan dua spesies Hindia Barat lainnya, yakni gagak Kuba (Corvus nasicus) dan gagak leher putih (Corvus leucognaphalus) dari Hispaniola.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ BirdLife International (2020). "Corvus jamaicensis". Diakses tanggal 10 December 2020. 

Templat:Corvidae