Gene Gauntier
Tampilan
Gene Gauntier | |
---|---|
Lahir | Genevieve Gauntier Liggett 26 Agustus 1885 Wellsville, Missouri, Amerika Serikat |
Meninggal | 18 Desember 1966 Cuernavaca, Meksiko | (umur 81)
Pekerjaan | Screenwriter, pemeran |
Kebangsaan | Amerika Serikat |
Pasangan | Jack J. Clark (m.1912–div.1918) |
Gene Gauntier (nama lahir Genevieve Gauntier Liggett, 26 Agustus 1885 – 18 Desember 1966)[1] adalah seorang penulis naskah dan pemeran asal Amerika Serikat yang menjadi salah satu pionir awal dalam industri film. Sebagai penulis, sutradara dan pemeran dalam perfilman dari pertengahan 1906 sampai 1920, ia menulis skenario untuk 42 film dan tampil dalam 87 film
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-05-18. Diakses tanggal 2021-09-19.
- Sidney Olcott and the Making of From the Manger to the Cross. By Charles Foster in In Stardust and Shadows: Canadians in Early Hollywood. Toronto, Canada: Dundurn Press, 2000.
- Blazing the Trail. By Gene Gauntier in Woman's Home Companion, Volume 55, Number 11, November 1928, 15-16, 132, 134.
- Tony Tracy, Outside the System: Gene Gauntier and the Consolidation of Early American Cinema, Film History, Vol. 28, No. 1 (2016), pp. 71–106
- Michel Derrien, Aux origines du cinéma irlandais: Sidney Olcott, le premier oeil, TIR 2013. ISBN 978-2-917681-20-6 (dalam bahasa Prancis)
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Gene Gauntier di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Gene Gauntier Diarsipkan 2019-08-03 di Wayback Machine. at Women Film Pioneers Project
- Gauntier filming in Ireland
- (dalam bahasa Prancis) Gene Gauntier Diarsipkan 2021-09-17 di Wayback Machine. website dedicated to Sidney Olcott