Gilbert Roland
Tampilan
Gilbert Roland | |
---|---|
Lahir | Luis Antonio Dámaso de Alonso 11 Desember 1905 Ciudad Juárez, Chihuahua, Meksiko |
Meninggal | 15 Mei 1994 Beverly Hills, California, Amerika Serikat | (umur 88)
Pekerjaan | Pemeran |
Tahun aktif | 1923–1982 |
Suami/istri | Guillermina Cantu
(m. 1954) |
Anak | 2 |
Penghargaan | Hollywood Walk of Fame (Motion Picture 6730 Hollywood Boulevard) |
| |
|
Gilbert Roland (nama lahir Luis Antonio Dámaso de Alonso, 11 Desember 1905 – 15 Mei 1994) adalah seorang pemeran film dan televisi Amerika Serikat kelahiran Meksiko yang berkarir sepanjang tujuh dasawarsa dari 1920an sampai 1980an. Ia dua kali dinominasikan untuk Golden Globe Award pada 1952 dan 1964, dan dimasukkan dalam Hollywood Walk of Fame pada 1960.[1]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Gilbert Roland". HOLLYWOOD WALK OF FAME. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-10-19. Diakses tanggal January 1, 2015.
- Monush, Barry. The Encyclopedia of Film Actors From The Silent Era to 1965. New York: Applause Theatre & Cinema Books, 2003.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Gilbert Roland.
- Gilbert Roland di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Original letter from Greta Garbo to Gilbert Roland (1943) Diarsipkan 2022-11-28 di Wayback Machine.
- Photographs and literature Diarsipkan 2006-10-28 di Wayback Machine.
- (Inggris) Gilbert Roland di Find a Grave