Lagu Orisinal Terbaik (Golden Globe)
Golden Globe untuk Lagu Orisinal Terbaik | |
---|---|
Deskripsi | Penulisan Lagu Terbaik untuk Film |
Lokasi | Amerika Serikat |
Dipersembahkan oleh | Hollywood Foreign Press Association |
Pemegang gelar saat ini | Lady Gaga, Mark Ronson, Anthony Rossomando & Andrew Wyatt untuk lagu "Shallow" dari film A Star Is Born (2018) |
Situs web | www.goldenglobes.com |
Penghargaan Golden Globe untuk Lagu Orisinal Terbaik dianugerahi untuk pertama kalinya pada tahun 1962 dan diberikan setiap tahun sejak 1965 oleh Hollywood Foreign Press Association. Penghargaan ini diberikan kepada para penulis lagu dari sebuah lagu yang ditulis secara khusus untuk sebuah film.[1] Para penyanyi lagu tidak dikreditkan, kecuali mereka juga turut andil dalam menulis atau menulis bersama lagu tersebut.
Pemenang dan nomine
[sunting | sunting sumber]- † – mengindikasikan sebagai lagu pemenang Academy Award.
- ‡ – mengindikasikan sebagai lagu nominasi Academy Award.
- § – mengindikasikan sebagai lagu pemenang Golden Globe Award yang tidak dinominasikan untuk kategori Academy Award.
2010an
[sunting | sunting sumber]2010: "You Haven't Seen the Last of Me" Musik & Lirik oleh Diane Warren, dibawakan oleh Cher – Burlesque §
- "Bound to You" Musik & Lirik oleh Christina Aguilera, Sia Furler, dan Samuel Dixon, dibawakan oleh Christina Aguilera – Burlesque
- "Coming Home" oleh Gwyneth Paltrow – Country Strong ‡
- "I See the Light" oleh Mandy Moore dan Zachary Levi – Tangled ‡
- "There's a Place for Us" oleh Carrie Underwood – The Chronicles of Narnia: The Voyage of the Dawn Treader
2011: "Masterpiece" Musik & Lirik oleh Madonna, Julie Frost, dan Jimmy Harry, dibawakan oleh Madonna – W.E. §
- "Hello, Hello" oleh Elton John & Lady Gaga – Gnomeo and Juliet
- "The Keeper" oleh Chris Cornell – Machine Gun Preacher
- "Lay Your Head Down" oleh Sinéad O'Connor – Albert Nobbs
- "The Living Proof" oleh Mary J. Blige – The Help
2012: "Skyfall" Musik & Lirik oleh Adele dan Paul Epworth, dibawakan oleh Adele – Skyfall †
- "For You" oleh Keith Urban dan Monty Powell – Act of Valor
- "Not Running Anymore" oleh Jon Bon Jovi – Stand Up Guys
- "Safe & Sound" oleh Taylor Swift dan The Civil Wars – The Hunger Games
- "Suddenly" oleh Claude-Michel Schönberg, Alain Boublil dan Herbert Kretzmer – Les Misérables ‡
2013: "Ordinary Love" Musik & Lirik oleh Bono, U2 dan Danger Mouse, dibawakan oleh U2- Mandela: Long Walk to Freedom ‡
- "Atlas" oleh Coldplay, Guy Berryman Jonny Buckland, Will Champion dan Chris Martin – The Hunger Games: Catching Fire
- "Let It Go" oleh Kristen Anderson-Lopez dan Robert Lopez – Frozen †
- "Please Mr. Kennedy" oleh Ed Rush, George Cromarty, T Bone Burnett, Justin Timberlake, Joel dan Ethan Coen – Inside Llewyn Davis
- "Sweeter Than Fiction" oleh Taylor Swift dan Jack Antonoff – One Chance
2014: "Glory" Musik & Lirik oleh Common, John Legend – Selma †
- "Big Eyes" Musik & Lirik oleh Lana Del Rey – Big Eyes
- "Mercy Is" Musik & Lirik oleh Patti Smith, Lenny Kaye – Noah
- "Opportunity" Musik & Lirik oleh Greg Kurstin, Sia Furler, Will Gluck – Annie
- "Yellow Flicker Beat" Musik & Lirik oleh Lorde – The Hunger Games: Mockingjay – Part 1
2015: "Writing's on the Wall" Musik & Lirik oleh Sam Smith, Jimmy Napes – Spectre †
- "Love Me like You Do" (Max Martin, Savan Kotecha, Ali Payami, Tove Lo, Ilya Salmanzadeh) – Fifty Shades of Grey
- "One Kind of Love" (Brian Wilson, Scott Bennett) – Love & Mercy
- "See You Again" (DJ Frank E, Andrew Cedar, Charlie Puth, Wiz Khalifa) – Furious 7
- "Simple Song #3" (David Lang) – Youth ‡
2016: "City of Stars" Lirik oleh: Benj Pasek & Justin Paul, Musik oleh: Justin Hurwitz – La La Land †
- "Can't Stop the Feeling!" (Max Martin, Shellback, Justin Timberlake) – Trolls ‡
- "Faith" (Ryan Tedder, Stevie Wonder, Francis Farewell Starlite) – Sing
- "Gold" (Stephen Gaghan, Danger Mouse, Daniel Pemberton, Iggy Pop) – Gold
- "How Far I'll Go" (Opetaia Foa'i, Mark Mancina, Lin-Manuel Miranda) – Moana ‡
2017: "This Is Me" Musik & Lirik oleh: Benj Pasek & Justin Paul, Dibawakan oleh: Keala Settle – The Greatest Showman ‡
- "Home" Musik oleh: Nick Jonas, Nick Monson & Justin Tranter, Lirik oleh: Jonas & Tranter, Dibawakan oleh: Jonas – Ferdinand
- "Mighty River" Musik oleh: Raphael Saadiq, Lirik oleh: Mary J. Blige, Saadiq, & Taura Stinson, Dibawakan oleh: Blige – Mudbound ‡
- "Remember Me" Musik & Lirik oleh: Kristen Anderson-Lopez & Robert Lopez, Dibawakan oleh: Benjamin Bratt — Coco †
- "The Star" Musik & Lirik oleh: Mariah Carey & Marc Shaiman, Dibawakan oleh: Carey – The Star
2018: "Shallow" Musik & Lirik oleh: Lady Gaga, Mark Ronson, Anthony Rossomando & Andrew Wyatt, Dibawakan oleh: Bradley Cooper & Gaga - A Star Is Born ‡
- "All the Stars" Musik & Lirik oleh: Top Dawg, Kendrick Lamar, Al Shux, Sounwave & SZA, Dibawakan oleh: Lamar & SZA - Black Panther ‡
- "Girl in the Movies" Musik & Lirik oleh: Dolly Parton & Linda Perry, Dibawakan oleh: Parton - Dumplin'
- "Requiem For A Private War" Musik & Lirik oleh: Annie Lennox, Dibawakan oleh: Lennox - A Private War
- "Revelation" Musik oleh: Jónsi & Troye Sivan, Lirik oleh: Jónsi, Leland & Sivan, Dibawakan oleh: Jónsi & Sivan - Boy Erased