Hak ekstirpasi
Tampilan
artikel ini perlu dirapikan agar memenuhi standar Wikipedia. |
Dalam ilmu sosial, hak ekstirpasi bermakna membabat tumbuhan hingga habis dan menebang pohon di hutan. Tujuan dari hak ekstirpasi adalah membatasi produksi tumbuhan agar harga jualnya tetap tinggi. Hak ekstirpasi pernah diberlakukan oleh VOC terhadap tanaman rempah-rempah di Maluku.