Lompat ke isi

Hanata Rue

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Hanata Rue
LahirHannata Putra
Pekerjaan
  • Aktor
  • model
  • pesilat
  • koreografer
  • pemeran pengganti
Tahun aktif2012—sekarang

Hannata Putra atau yang lebih dikenal dengan Hanata Rue adalah aktor, model, pesilat, koreografer, dan pemeran pengganti Indonesia keturunan Tionghoa kelahiran Desember 1989[1]. Namanya mulai dikenal ketika ia membintangi film Wiro Sableng: Pendekar Kapak Maut Naga Geni 212 dengan berperan sebagai Wirapati, Pendekar Pemetik Bunga.[2][3]

Peran akting

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
2014 The Raid 2: Berandal Preman kereta bawah tanah
Runaway Preman pelabuhan
2015 Cai Lan Gong Warga desa
Skakmat Anak buah Tanah Tinggi
Di balik 98 Wartawan
2016 Juara Pengawal Bos Willy
The Professionals Petarung
2017 Berangkat! Preman
Valentine Anggota S.W.A.T.
Pelanggan kafe
2018 Wiro Sableng: Pendekar Kapak Maut Naga Geni 212 Wirapati Pendekar Pemetik Bunga
Pai Kau Best Man Anthony Xie
Buffalo Boys Ninja
2019 KL Vampires Pasukan tempur Film Malaysia
TBA Pengepungan di Bukit Duri (The Siege at Thorn High) Pria Tionghoa

Film pendek

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
2014 Cattleya Bryan
2015 Fight Night Rue
Jump Nata
Battle Fever Hantu abu-abu
2024 Libas! Agung

Serial televisi

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
2012 Gajah Mada Prajurit
Dewi Bintari Ninja
Jagoan Silat Koki
2016 Anak Jalanan Teddy
2021 Tutur Tinular Ikke Messe

Serial web

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
2021 Antares Arka
2022 Antares Season 2
2023 5 Detik & Rasa Rindu Asoka
TBA Sang Soerya Kai Bo
Keterangan
  Belum dirilis
  • TBA : To be announced

Peran non-akting

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
2014 Pukulan Maut Pemeran pengganti Sunny Pang
2016 Triangle, The dark side Pemeran pengganti Maya Muaya
2017 Message Man Pemeran pengganti
2019 Gundala Koreografer perkelahian
Penyedia kebutuhan pemeran pengganti
2020 Guru-Guru Gokil Koreografer perkelahian
2022 Jagat Arwah
Qodrat Koreografer perkelahian, Pemeran pengganti Marsya Timothi
2024 Second Account Koreografer Perkelahian, Perampok

Serial web

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Peran Catatan
2023 Bardion Pemeran pengganti

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Khakim, Ahmad (18 agustus 2021). "Profil Hanata Rue, Ketua Geng Motor Retro di Antares Series Hingga Pendekar Pemetik Bunga". Portalkudus. Diakses tanggal 2024-11-25. 
  2. ^ Rachmaini, Nani. "Sosok Hanata Rue, Pemeran Pendekar Pemetik Bunga di Wiro Sableng Ini Jadi Terkenal". Tribunnews.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-08-15. Diakses tanggal 2021-08-15. 
  3. ^ "Bintangi 'Wiro Sableng', Hanata Rue Digandrungi Ibu-ibu". kumparan. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-05-05. Diakses tanggal 2021-08-15. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]