Lompat ke isi

Heterodon

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Dalam anatomi, heterodon (dari bahasa Yunani, artinya "gigi berbeda") adalah suatu hewan yang memiliki lebih dari satu morofologi gigi tunggal.[1][2] Contohnya, para anggota Sinapsida umumnya memiliki incisor, canine ("mata gigi"), premolar, dan molar. Keberadaan dentisi heterodon adalah bentuk beberapa tingkat penyantapan dan/atau spesialisasi perburuan dalam sebuah spesies. Sebaliknya, dentisi homodon merujuk kepada serangkaian gigi yang menghimpun morfologi gigi yang sama.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ A Dictionary of Earth Sciences. Encyclopedia.com. 10 October 2017. 
  2. ^ Tanika, M. "Dentition in Mammals: Definition, Origin, Types and Unusual Teeth in Mammals". Diakses tanggal 10 October 2017.