Lompat ke isi

Hubungan Belanda dengan Israel

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Hubungan Israel–Belanda)
Hubungan Israel–Belanda
Peta memperlihatkan lokasiIsrael and Netherlands

Israel

Belanda

Hubungan Belanda dengan Israel adalah hubungan luar negeri antara Israel dan Belanda. Pada 1947, Belanda menyetujui Rencana Partisi Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk Palestina. Kedua negara tersebut mendirikan hubungan diplomatik pada 1949.[1] Sampai Israel dan Uni Soviet mendirikan kembali hubungan diplomatik (3 Januari 1991), kedutaan besar Belanda mewakili Israel di Uni Soviet.[2]

Kedutaan Besar Israel di Belanda terletak di gedung ini di Den Haag. (Mei 2014)

Israel memiliki sebuah kedutaan besar di Den Haag.[3] belanda memiliki sebuah kedutaan besar di Ramat Gan, sebuah kantor informasi di Yerusalem dan dua konsulat kehormatan di Eilat dan Haifa.[4] Kedua negara tersebut adalah anggota penuh dari Uni untuk Mediterania.

Terdapat 32,800 Yahudi yang tinggal di Belanda.

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Kementerian Urusan Luar Negeri Belanda tentang hubungannya dengan Israel (hanya dalam bahasa Belanda)[pranala nonaktif permanen]
  2. ^ "They did not dwell alone. The emigration from the Soviet Union. 1967 - 1990. During the representation of Israeli Interests by the Netherlands Embassy in Moscow." Summary of dissertation at the Rijksuniversiteit Groningen by Petrus Buwalda. Groningen, 1996.
  3. ^ Kedutaan besar Israel di Den Haag
  4. ^ "Kedutaan besar Belanda di Tel Aviv". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-01-24. Diakses tanggal 2015-09-25.