Lompat ke isi

Hubungan Republik Dominika dengan Taiwan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Hubungan Republik Dominika–Taiwan
Peta memperlihatkan lokasiDominican Republic and Taiwan

Republik Dominika

Taiwan
Menteri Luar Negeri Republik Dominika Andrés Navarro dan Presiden ROC Tsai Ing-wen di Taiwan.

Republik Dominika menjalin hubungan resmi dengan Republik Tiongkok (umum disebut Tiongkok sebelum 1949 dan Taiwan setelah 1949) dari 1944 sampai 2018.[1] Pada waktu Republik Dominika memisahkan hubungan, Republik Dominika memiliki perekonomian terbesar di antara 19 negara anggota PBB yang mengakui penuh Republik Tiongkok sebagai perwakilan sah tunggal atas seluruh Tiongkok.

Pada 30 April 2018, Republik Dominika mengumumkan bahwa mereka memisahkan hubungan diplomatik dengan Taiwan dan mendirikan hubungan dengan Republik Rakyat Tiongkok, mengakui Taiwan sebagai sebuah "bagian tak terasingkan dari wilayah Tiongkok".[2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Hou, Elaine (2011-06-21). "Ma urges outgoing Dominican ambassador to promote Taiwan". Taiwan Today. Diakses tanggal 2012-12-27. 
  2. ^ Abiu Lopez, Ezequiel (2018-04-30). "Dominican Republic forges tie with China, breaks with Taiwan". ABC News. Associated Press. Diakses tanggal 2018-05-02. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]