Lompat ke isi

Idealisman Dachi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Idealisman Dachi

Idealisman Dachi[1] (lahir 27 April 1972) adalah politikus Indonesia yang menjabat sebagai Bupati Nias Selatan periode 2011–2016.

Bersama wakilnya, Hukuasa Ndruru, mereka berhasil memenangkan pemilihan umum Bupati Nias Selatan 2010. Ia pernah menjabat sebagai Anggota DPR-RI Fraksi Partai Pelopor periode 2004–2009 dengan jabatan sekretaris Fraksi.

Pada Pilkada serentak 09 desember tahun 2015 di Kabupaten Nias Selatan, Idealisman Dachi harus menerima kekalahan dengan Hilarius Duha dan Sozanolo Ndruru. Kemudian pada Pilkada 2021 Idealisman Dachi maju kembali bersama Sozanolo Ndruru sebagai Wakil Bupati Petahana dari Partai Golkar namun perolehan suara dimenangkan oleh Bupati petahana yaitu Hilarius Duha bersama wakilnya Firman Giawa.

Referensi

[sunting | sunting sumber]