KV-13
KV-13 | |
---|---|
Jenis | Tank medium |
Negara asal | Uni Soviet |
Sejarah pemakaian | |
Digunakan oleh | Uni Soviet |
Pada perang | Pertempuran Kursk |
Sejarah produksi | |
Perancang | SKB-2 |
Tahun | 1941–1942 |
Produsen | Pabrik Chelyabinsk Kirov |
Diproduksi | 1942 |
Jumlah produksi | 100 |
Spesifikasi ([1]) | |
Berat | 32 metrik ton |
Panjang | 6,65 m (21,8 ft) (dengan meriam ke depan) |
Lebar | 2,8 m (9,2 ft) |
Tinggi | 2,5 m (8,2 ft) |
Awak | 3 |
Perisai | 120 mm (0,39 ft) (maksimum) |
Senjata utama |
76 mm ZIS-5 meriam tank |
Senjata pelengkap |
1 × 7.62×54mm Senapan mesin Degtyaryov |
Jenis Mesin | V12, mesin diesel Pendingin air 600 hp (441 kW) |
Transmisi | Mekanikal |
Suspensi | Suspensi batang torsi |
Kelonggaran tanah | 450 mm |
Daya jelajah | 320 km |
Kecepatan | 65 km/h (40 mph) |
KV-13 merupakan tank medium eksperimental milik Uni Soviet selama Perang Dunia II.[1][2] Tank ini dibuat berdasarkan sasis tank KV-1 dalam rancangan biro desain SKB-2 di pabrik Chelyabinsk Kirov. Tank ini mulai diproduksi 3 unit pada 1942 untuk menggantikan produksi KV-1 dan T-34.
Pengembangan
[sunting | sunting sumber]Purwarupa pertama dibuat pada musim semi 1942 tapi mengalami masalah mekanis, butuh peningkatan proteksi pada bajanya, dan dicoba untuk dipasangkan kubah 3 awak. Dua purwarupa lainnya difokuskan pada peningkatan kinerja tank sekaligus menggabungkan modifikasi dari purwarupa pertama.
Meskipun KV-13 batal diproduksi dan petinggi Soviet lebih memilih melanjutkan produksi T-34, KV-13 prototipe ini menjadi cikal bakal IS-1. Tank ini tidak pernah digunakan dalam pertempuran.
Referensi
[sunting | sunting sumber]Kutipan
[sunting | sunting sumber]Daftar pustaka
[sunting | sunting sumber]- А. Г. Солянкин; М. В. Павлов; И. В. Павлов; И. Г. Желтов (2005). Отечественные бронированные машины. XX век. 1941–1945. Москва: Эксприн. ISBN 5-94038-074-3.
- Свирин, М. Н.; Броневой щит Сталина. МИстория советского танка 1937–1943. Moscow: Яуза, Эксмо. ISBN 5-699-16243-7.
- Zaloga, Steven J. (2011). IS-2 Heavy Tank 1944–1973. New Vanguard. Oxford, UK: Osprey Publishing. ISBN 978-1-85532-396-4.
- Zaloga, Steven J. (2013). KV-1 & 2 Heavy Tanks 1939–1945. New Vanguard. Oxford, UK: Osprey Publishing. ISBN 978-1-4728-0321-4.