Kamp konsentrasi Abyar
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada April 2016. |
Kamp konsentrasi Abyar adalah kamp konsentrasi Italia yang didirikan di Abyar di koloni Libya Italia semasa Pasifikasi Libya yang terjadi tahun 1928 sampai 1932.[1] Kamp ini tercatat dihuni oleh 3.123 orang.[1]
Kondisi tahanan dianggap "normal" oleh Palang Merah pada tahun 1932.