Karthago Airlines
Tampilan
Berkas:Karthago Airlines logo.png | |||||||
| |||||||
Didirikan | 2001 | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Armada | 1 | ||||||
Tujuan | 3 | ||||||
Perusahaan induk | Karthago Group | ||||||
Kantor pusat | Tunis, Tunisia | ||||||
Tokoh utama | Belhassen Trabelsi |
Karthago Airlines merupakan sebuah maskapai penerbangan yang berbasis di Tunis, Tunisia. Karthago merupakan maskapai charter milik pribadi yang mengoperasikan penerbangan antara Tunisia dan Eropa. Basis utamanya adalah Bandar Udara Djerba-Zarzis, dengan hub di Bandar Udara Internasional Tunis-Carthage dan Bandar Udara Internasional Habib Bourguiba, Monastir.[1]
Data Kode
[sunting | sunting sumber]Sejarah
[sunting | sunting sumber]Maskapai penerbangan ini didirikan pada 2001 dan sahamnya dimiliki oleh Karthago Group (58%) dan bank, asuransi dan investor dagang tur (42%).[1]
Armada
[sunting | sunting sumber]Armada Karthago Airlines telah mencakup (Agustus 2007):
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Karthago Airlines.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ a b "Directory: World Airlines". Flight International. 2007-04-03. hlm. 99.
- ^ "Airline Codes (November 2006)". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-08-28. Diakses tanggal 2007-09-02.