Lompat ke isi

Kebakaran klub malam Bangkok 2009

Koordinat: 13°43′57″N 100°35′12″E / 13.73250°N 100.58667°E / 13.73250; 100.58667
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Santika Club fire
Reruntuhan kelab malam Santika, difoto tiga hari setelah kejadian, pada 4 Januari 2009
Tanggal1 Januari 2009; 15 tahun lalu (2009-01-01)
TempatKlub malam Santika
LokasiBangkok, Thailand
Koordinat13°43′57″N 100°35′12″E / 13.73250°N 100.58667°E / 13.73250; 100.58667
JenisFire
PenyebabMusibah kembang api dan/atau ledakan listrik
Tewas67
Cedera222

Kebakaran pada tanggal 1 Januari 2009, di klub malam Santika Club and Restaurant di Watthana, Bangkok, Thailand, menewaskan 61 orang dan melukai sekitar 212 orang.[1][2] Api muncul setelah tahun baru di Thailand,[3] pada pukul 12:35 a.m.[4] 35 warga asing dari Australia, Belgia, Prancis, Finlandia, Jepang, Nepal, Belanda, Singapura, Korea Selatan, Swiss, Britania Raya dan Amerika Serikat terluka.[1][3][4][5]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b Gray, Denis D. (2009-01-01). "Fire at Bangkok nightclub kills 61, injures 200". AP. Diakses tanggal 2009-01-01. 
  2. ^ Mydans, Seth (2009-01-01). "At Least 59 Die in Bangkok Club Fire". New York Times. Diakses tanggal 2009-01-01. 
  3. ^ a b "New Year inferno at Bangkok nightclub kills at least 58". AFP. 2009-01-01. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-12-09. Diakses tanggal 2009-01-01. 
  4. ^ a b Young, Linda (2009-01-01). "Upscale Bangkok Nightclub Fire Kills 59 New Year's Revelers, Injures 200". AHN. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-02-04. Diakses tanggal 2009-01-01. 
  5. ^ Schuettler, Darren (2009-01-01). "Bangkok fire kills at least 59 New Year clubbers". Reuters. Diakses tanggal 2009-01-01.