Ketapang, Susukan, Semarang
Tampilan
Ketapang | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jawa Tengah | ||||
Kabupaten | Semarang | ||||
Kecamatan | Susukan | ||||
Kode pos | 50777 | ||||
Kode Kemendagri | 33.22.03.2005 | ||||
Luas | 327 hektar | ||||
Jumlah penduduk | - | ||||
Kepadatan | - | ||||
|
Ketapang adalah merupakan sebuah desa di kecamatan Susukan, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia. Desa Ketapang memiliki suhu rata-rata 27 ˚-29˚ C dengan curah hujan rata-rata 21 mm/ tahun. Desa Ketapang secara geografis berbatasan dengan desa yang lain yakni;
Sebelah Barat: Desa Susukan
Sebelah Utara: Desa Sidoarjo
Sebelah Timur: Desa Gentan dan Desa Bakalrejo
Sebelah Selatan: Desa Timpik dan Desa Tawang