Lompat ke isi

Keuskupan Umzimkulu

Koordinat: 30°35′S 29°53′E / 30.583°S 29.883°E / -30.583; 29.883
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Keuskupan Umzimkulu

Dioecesis Umzimkulensis
Lokasi
Negara Afrika Selatan
MetropolitDurban
Statistik
Luas15.275 km2 (5.898 sq mi)
Populasi
- Total
- Katolik
(per 2004)
1.894.680
141,363 (7.5%)
Informasi
RitusRitus Latin
KatedralKatedral Bunda dari Lourdes, Harding
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
UskupStanisław Jan Dziuba [pl]

Keuskupan Umzimkulu (bahasa Latin: Umzimkulen(sis)) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota Harding, provinsi gerejawi Durban, Afrika Selatan. Keuskupan Umzimkulu terdiri dari 15 paroki yang masing-masing memiliki 5 sampai 14 kapel yang dilayani oleh misionaris.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ M, Administrator. "Catholic Diocese of Umzimkulu". umzimkulu.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-09-26. Diakses tanggal 2018-09-25. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

30°35′S 29°53′E / 30.583°S 29.883°E / -30.583; 29.883