Lompat ke isi

King Solomon's Mines (film 1950)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
King Solomon's Mines
Sutradara
ProduserSam Zimbalist
SkenarioHelen Deutsch
Berdasarkan
King Solomon's Mines
oleh H. Rider Haggard
Pemeran
Penata musikMischa Spoliansky
SinematograferRobert Surtees
Penyunting
DistributorMetro-Goldwyn-Mayer
Tanggal rilis
  • 9 November 1950 (1950-11-09) (New York City)
[1]
  • 24 November 1950 (1950-11-24) (US)
Durasi103 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$2.3 juta[2]
Pendapatan
kotor
$15.1 juta[3]

King Solomon's Mines adalah sebuah film petualangan Technicolor tahun 1950, film kedua dari lima adaptasi film dari novel tahun 1885 bernama sama karya Henry Rider Haggard. Film tersebut menampilkan Deborah Kerr, Stewart Granger dan Richard Carlson. Film tersebut diadaptasi oleh Helen Deutsch, disutradarai oleh Compton Bennett dan Andrew Marton dan dirilis oleh Metro-Goldwyn-Mayer.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Of Local Origin". The New York Times: 43. November 9, 1950. 
  2. ^ 'The Eddie Mannix Ledger', Margaret Herrick Library, Center for Motion Picture Study, Los Angeles
  3. ^ "King Solomon's Mines (1950)". Box Office Mojo. Diakses tanggal August 21, 2016. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]