Lompat ke isi

Laboratorium Oseanografi dan Meteorologi Atlantik

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Laboratorium Oseanografi dan Meteorologi Atlantik (bahasa Inggris: Atlantic Oceanographic and Meteorological Laboratory), disingkat AOML adalah sebuah laboratorium kelautan dan atmosfer yang melakukan penelitian dasar dan terapan dalam oseanografi, meteorologi tropis, atmosfer dan kelautan kimia, dan akustik di Samudera Atlantik.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]