Lompat ke isi

Lanike

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Lanike atau Lanice (Bahasa Yunani: Λανίκη), juga disebut Hellanike atau Alacrinis, putri Critias, adalah saudari Kleitos dan perawat Aleksander Agung. Ia dilahirkan kemungkinan besar tak lama setelah tahun 380 SM; karena ia disebut sebagai ibunda dari Proteas dan dua putra lainnya yang meninggal di dalam Pengepungan Miletos pada tahun 334 SM. Suaminya mungkin adalah Andronikos dari Olynthos.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Who's Who In The Age Of Alexander The Great: prosopography of Alexander's empire, Waldemar Heckel, Blackwell Publishing, 2005, ISBN 1-4051-1210-7