Lester Bird
Tampilan
Sir Lester Bird | ||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Perdana Menteri Antigua dan Barbuda ke–2 | ||||||||||||||
Masa jabatan 9 Maret 1994 – 24 Agustus 2004 | ||||||||||||||
Penguasa monarki | Elizabeth II | |||||||||||||
Gubernur Jenderal | James Carlisle | |||||||||||||
Informasi pribadi | ||||||||||||||
Lahir | New York, New York, Amerika Serikat | 21 Februari 1938|||||||||||||
Meninggal | 9 Agustus 2021 Antigua | (umur 83)|||||||||||||
Partai politik | Buruh | |||||||||||||
Almamater | Universitas Michigan | |||||||||||||
Karier olahraga | ||||||||||||||
Rekam medali
| ||||||||||||||
Sunting kotak info • L • B |
Sir Lester Bryant Bird, KNH (21 Februari 1938 – 9 Agustus 2021) adalah Perdana Menteri kedua dari Antigua dan Barbuda dari tahun 1994 hingga tahun 2004 dan dikenal sebagai atlet. Ia adalah ketua dari Partai Buruh Antigua (ALP) dari tahun 1971 hingga tahun 1983, kemudian menjadi Perdana Menteri ketika ayahnya, Sir Vere Bird, Perdana Menteri sebelummya, mengundurkan diri.
Referensi
[sunting | sunting sumber]Jabatan politik | ||
---|---|---|
Didahului oleh: Sir Vere Cornwall Bird |
Perdana Menteri Antigua dan Barbuda 9 Maret 1994 –24 Maret 2004 |
Diteruskan oleh: Baldwin Spencer |