Linda Kasabian
Linda Kasabian | |
---|---|
Lahir | Linda Darlene Drouin 21 Juni 1949 Biddeford, Maine, A.S. |
Kebangsaan | Amerika Serikat |
Nama lain | Linda Darlene Drouin Linda Christian |
Dikenal atas | Terkait dengan Keluarga Manson dan saksi mata dalam sidang pembunuhan Tate-LaBianca |
Linda Darlene Kasabian (lahir Drouin; 21 Juni 1949) adalah mantan anggota "Keluarga" Charles Manson. Ia merupakan saksi utama untuk Jaksa Wilayah Vincent Bugliosi dalam sidang pembunuhan Tate yang melibatkan Manson beserta pengikutnya pada tahun 1969.
Kehidupan pribadi
[sunting | sunting sumber]Usai persidangan, Kasabian pulang ke New Hampshire bersama suami dan anak-anaknya. Ia ingin menghindari sorotan media dan membesarkan anak-anaknya.[1]
Cineflix, rumah produksi asal Britania Raya dan Kanada, memproduksi dokudrama berjudul Manson. Kasabian tampil dalam film ini dan menceritakan kisahnya secara terperinci untuk pertama kali.[2] Program ini disiarkan di Britania pada 10 Agustus 2009 dan Amerika Serikat pada 7 September 2009, lalu disiarkan ulang di History Channel pada 20 Juli 2013. Dalam wawancara ini, Kasabian menceritakan kehidupannya bersama Keluarga Manson selama empat minggu.
Catatan
[sunting | sunting sumber]- ^ "Leaves From a Family Album". Newsweek. September 22, 1975.
- ^ McKie, Robin (August 2, 2009). "Charles Manson follower ends her silence 40 years after night of slaughter". The Observer. London, England: Observer Media. hlm. 15. Diakses tanggal August 2, 2009.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Atkins, Susan; Slosser, Bob (1977). Child of Satan, Child of God. Plainfield, New Jersey: Logos International. ISBN 0-88270-276-9. OCLC 3394770.
- Didion, Joan. The White Album. Flamingo, New York, 1993. ISBN 978-0-00-654586-6
- Gilmore, John; Kenna, Ron (2000). Manson: The Unholy Trail of Charlie and the Family. Los Angeles: Amok Books. ISBN 1-878923-13-7. OCLC 49728589.
- King, Greg. Sharon Tate and The Manson Murders. Barricade Books. Fort Lee NJ, 2000. ISBN 978-1-56980-157-4.
- Sanders, Ed (2002). The Family. New York: Thunder's Mouth Press. ISBN 1-56025-396-7. OCLC 49519230.
- Paul Watkins with Guillermo Soledad. My Life with Charles Manson. Bantam, 1979. ISBN 0-553-12788-8.
- Watson, Charles as told to Ray Hoekstra. Will You Die for Me? Cross Roads Publications, 1978. Chapter 13. ISBN 0-8007-0912-8.
- "Testimony of Linda Kasabian in the Charles Manson Trial". Famous Trials: The Trial of Charles Manson, 1970–71. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-09-16. Diakses tanggal 2008-06-24.
- CNN, Larry King Live, September 2, 2009.