Lompat ke isi

Live a Little, Love a Little

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Live A Little, Love A Little
Berkas:Live a Little Love a Little Poster.jpg
Poster rilis teatrikal
SutradaraNorman Taurog
ProduserDouglas Laurence
SkenarioMichael A. Hoey
Berdasarkan
Kiss My Firm But Pliant Lips
oleh Dan Greenburg
Pemeran
Penata musikBilly Strange
SinematograferFred J. Koenekamp
PenyuntingJohn McSweeney, Jr.
Perusahaan
produksi
DistributorMetro-Goldwyn-Mayer
Tanggal rilis
  • 23 Oktober 1968 (1968-10-23) (AS)
Durasi90 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris

Live A Little, Love A Little adalah sebuah film komedi musikal Amerika 1968 yang dibintangi oleh Elvis Presley.[1] Film tersebut digarap oleh Norman Taurog, yang menyutradarai beberapa film Presley sebelumnya. Film tersebut adalah film terakhir Taurog. (tak lama setelahnya, ia menjadi buta)[1] Film tersebut mengenalkan lagu "A Little Less Conversation"; sebuah lagu yang membentuk dasar dari sebuah remix yang mengembalikan Presley ke tangga-tangga penjualan musik pada 2002. Dalam film tersebut, Presley beradu peran dengan idola nyanyi legendaris lainnya, Rudy Vallee, yang berkarier sejak 1920-an. Namun, Valle, yang saat itu telah menginjak 60an, tidak menyanyi dalam film tersebut.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b Victor, Adam (2008). The Elvis Encyclopedia. Gerald Duckworth & Co Ltd. hlm. 305–6. ISBN 978-0-7156-3816-3. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]