Lompat ke isi

Ma' Rosa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Ma' Rosa
Poster film
SutradaraBrillante Mendoza
ProduserLarry Castillo
Ditulis olehTroy Espiritu
PemeranJaclyn Jose
Penata musikTeresa Barrozo
SinematograferOdyssey Flores
PenyuntingDiego Marx Dobles
Perusahaan
produksi
Center Stage Productions
DistributorFilms Distribution, Paris
Tanggal rilis
  • 18 Mei 2016 (2016-05-18) (Cannes)
  • 06 Juli 2016 (2016-07-06) (Filipina)
Durasi110 menit
NegaraFilipina
BahasaFilipina

Ma' Rosa adalah sebuah film drama Filipina 2016 yang disutradarai oleh Brillante Mendoza. Film tersebut terpilih untuk memperebutkan Palme d'Or di Festival Film Cannes 2016.[1][2] Di Cannes, Jaclyn Jose memenangkan penghargaan untuk Aktris Terbaik.[3] Film tersebut terpilih menjadi perwakilan Filipina untuk Film Berbahasa Asing Terbaik di Academy Awards ke-89 namun tidak masuk nominasi.[4]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "2016 Cannes Film Festival Announces Lineup". IndieWire. Diakses tanggal 14 April 2016. 
  2. ^ "Cannes 2016: Film Festival Unveils Official Selection Lineup". Variety. Diakses tanggal 14 April 2016. 
  3. ^ "Cannes Film Festival Winners: Palme d'Or To Ken Loach's 'I, Daniel Blake'". Deadline. Diakses tanggal 22 May 2016. 
  4. ^ "'Ma' Rosa' is PH's entry to Oscars 2017". CNN Philippines. 14 September 2016. Diakses tanggal 14 September 2016. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]