Lompat ke isi

Marie, Putri Liechtenstein

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Marie dari Wchinitz dan Tettau (Marie Aglaë Bonaventura Theresia; 14 April 1940 – 21 Agustus 2021) adalah Putri Liechtenstein dari 13 November 1989 hingga kematiannya pada tahun 2021 sebagai istri dari Hans-Adam II. Melalui kelahirannya, dia adalah anggota Wangsa Kinsky.[1]

Marie dari Wchinitz dan Tettau
Putri Pendamping Liechtenstein
Berkuasa13 November 1989 – 21 Agustus 2021
KelahiranCountess Marie Kinsky dari Wchinitz dan Tettau
(1940-04-14)14 April 1940
Praha, Protektorat Bohemia dan Moravia
Kematian21 Agustus 2021(2021-08-21) (umur 81)
Grabs, St. Gallen, Switzerland
Pemakaman28 Agustus 2021
Katedral St Florin, Vaduz, Liechtenstein
Pasangan
KeturunanPangeran Alois
Pangeran Maximilian
Pangeran Constantin
Puteri Tatjana
Nama lengkap
Marie Aglaë Bonaventura Theresia Kinsky
WangsaKinsky (melalui kelahiran)
Liechtenstein (melalui pernikahan)
AyahCount Ferdinand Kinsky dari Wchinitz dan Tettau
IbuCountess Henriette dari Ledebur-Wicheln
AgamaKatolik Roma

Referensi

[sunting | sunting sumber]