Mausoleum Qianling
Artikel atau sebagian dari artikel ini mungkin diterjemahkan dari Qianling Mausoleum di en.wikipedia.org. Isinya masih belum akurat, karena bagian yang diterjemahkan masih perlu diperhalus dan disempurnakan. Jika Anda menguasai bahasa aslinya, harap pertimbangkan untuk menelusuri referensinya dan menyempurnakan terjemahan ini. Anda juga dapat ikut bergotong royong pada ProyekWiki Perbaikan Terjemahan. (Pesan ini dapat dihapus jika terjemahan dirasa sudah cukup tepat. Lihat pula: panduan penerjemahan artikel) |
34°34′23.37″N 108°13′6.94″E / 34.5731583°N 108.2185944°E
Mausoleum Qianling (Hanzi: 乾陵; Pinyin: Qiánlíng) adalah sebuah tempat makam Dinasti Tang (618–907) yang terletak di Kabupaten Qian, provinsi Shaanxi, China, dan berjarak 85 km (53 mi) dari barat laut Xi'an,[1] yang awalnya merupakan ibu kota Tang. Dibangun pada 684 (dengan pembangunan tambahan sampai 706), pemakaman dari rumah kompleks mausoleum tersebut berisi jenazah dari berbagai anggota keluarga kerajaan Li. Para anggota keluarga kerajaan tersebu meliputi Kaisar Gaozong dari Tang (memerintah pada tahun 649–83), serta istrinya, para petinggi Dinasti Zhou dan satu-satunya kaisar perempuan yang memerintah di China Wu Zetian (memerintah pada tahun 690–705). Mausoleum tersebut berisi beberapa patung batu Dinasti Tang yang terletak di bagian atas dan lukisan-lukisan dinding yang berada di tembok-tembok pemakaman tersebut. Selain gundukan tumulus utama dan makam bawah tanah dari Gaozong dan Wu Zetian, terdapat 17 makam hadirin yang berukuran lebih kecil atau peizang mu.[2] Saat ini, hanya lima makam hadirin yang diekskavasi oleh para arkeolog, tiga makam diantaranya masuk dalam anggota keluarga kerajaan, salah satunya adalah seorang kanselir China, dan yang lainnya serang jenderal pertahanan kiri.[3]
Catatan
[sunting | sunting sumber]Referensi
[sunting | sunting sumber]- Dillon, Michael. (1998). China: A Historical and Cultural Dictionary. Surrey: Curzon Press. ISBN 0-7007-0439-6.
- Eckfeld, Tonia. (2005). Imperial Tombs in Tang China, 618-907: The Politics of Paradise. New York: Routledge: ISBN 0-415-30220-X.
- Fong, Mary H. "Tang Tomb Murals Reviewed in the Light of Tang Texts on Painting," Artibus Asiae (Volume 45, Number 1, 1984): 35–72.
- Fong, Mary H. "Antecedents of Sui-Tang Burial Practices in Shaanxi," Artibus Asiae (Volume 51, Number 3/4, 1991): 147–198.
- Fu, Xinian. (2002). "The Sui, Tang, and Five Dynasties," in Chinese Architecture, ed. Nancy Steinhardt, 91–135. New Haven: Yale University Press. ISBN 0-300-09559-7.
- Guo, Qinghua. "Tomb Architecture of Dynastic China: Old and New Questions," Architectural History (Volume 47, 2004): 1–24.
- Howard, Angela Falco. (2006). Chinese Sculpture. New Haven: Yale University and Foreign Languages Press. ISBN 0-300-10065-5.
- Jay, Jennifer W. "Imagining Matriarchy: "Kingdoms of Women" in Tang China," Journal of the American Oriental Society (Volume 116, Number 2, 1996): 220–229.
- Paludan, Ann. (1998). Chronicle of the Chinese Emperors: the Reign-by-Reign Record of the Rulers of Imperial China. London: Thames & Hudson Ltd. ISBN 0-500-05090-2.
- Turner, Jane. (1996). The Dictionary of Art. New York: The Grove Press. ISBN 1-884446-00-0
- Steinhardt, Nancy Shatzman. (1990). Chinese Imperial City Planning. Honolulu: University of Hawaii Press. ISBN 0-8248-2196-3.
- Steinhardt, Nancy Shatzman. (1997). Liao Architecture. Honolulu: University of Hawaii Press. ISBN 0-8248-1719-2.
- Steinhardt, Nancy Shatzman. "The Tang Architectural Icon and the Politics of Chinese Architectural History," The Art Bulletin (Volume 86, Number 2, 2004): 228–254
- Tang Li Xian mu bi hua (Murals in the tomb of Li Hsien of the Tang dynasty). (1974). Beijing.
- Valder, Peter. (2002). Gardens in China. Portland: The Timber Press, Inc. ISBN 0-88192-555-1.