Lompat ke isi

Meridian barat ke-23

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Line across the Earth
23°
Meridian barat ke-23
Peta koordinat semua menggunakan: OpenStreetMap 
Unduh koordinat sebagai: KML

Meridian barat 23° dari Greenwich adalah garis bujur yang membentang dari Kutub Utara melintasi Samudra Arktik, Greenland, Islandia, Samudra Atlantik, Samudra Selatan, dan Antarktika hingga Kutub Selatan.

Meridian barat ke-23 membentuk lingkaran besar bersama meridian timur ke-157.

Dari ujung ke ujung

[sunting | sunting sumber]

Berawal di Kutub Utara menuju selatan di Kutub Selatan, meridian barat ke-23 melintasi:

Koordinat Negara, teritori, atau laut Catatan
90°0′N 23°0′W / 90.000°N 23.000°W / 90.000; -23.000 (Arctic Ocean) Samudra Arktik
82°48′N 23°0′W / 82.800°N 23.000°W / 82.800; -23.000 (Greenland)  Greenland Semenanjung Peary Land
82°17′N 23°0′W / 82.283°N 23.000°W / 82.283; -23.000 (Independence Fjord) Independence Fjord
82°0′N 23°0′W / 82.000°N 23.000°W / 82.000; -23.000 (Greenland)  Greenland Melewati Danmark Fjord
73°20′N 23°0′W / 73.333°N 23.000°W / 73.333; -23.000 (Kejser Franz Joseph Fjord) Kejser Franz Joseph Fjord
73°9′N 23°0′W / 73.150°N 23.000°W / 73.150; -23.000 (Greenland)  Greenland Pulau Ymer, Geographical Society Island dan Pulau Traill
72°16′N 23°0′W / 72.267°N 23.000°W / 72.267; -23.000 (King Oscar Fjord) King Oscar Fjord
72°1′N 23°0′W / 72.017°N 23.000°W / 72.017; -23.000 (Greenland)  Greenland Semenanjung Jameson Land
70°26′N 23°0′W / 70.433°N 23.000°W / 70.433; -23.000 (Scoresby Sund) Scoresby Sund
70°5′N 23°0′W / 70.083°N 23.000°W / 70.083; -23.000 (Greenland)  Greenland
69°45′N 23°0′W / 69.750°N 23.000°W / 69.750; -23.000 (Atlantic Ocean) Samudra Atlantik Laut Greenland
66°26′N 23°0′W / 66.433°N 23.000°W / 66.433; -23.000 (Iceland)  Islandia Semenanjung Westfjords
66°17′N 23°0′W / 66.283°N 23.000°W / 66.283; -23.000 (Ísafjarðardjúp) - Ísafjarðardjúp
66°5′N 23°0′W / 66.083°N 23.000°W / 66.083; -23.000 (Iceland)  Islandia Semenanjung Westfjords
65°33′N 23°0′W / 65.550°N 23.000°W / 65.550; -23.000 (Breiðafjörður) Breiðafjörður
65°1′N 23°0′W / 65.017°N 23.000°W / 65.017; -23.000 (Iceland)  Islandia Semenanjung Snæfellsnes
64°48′N 23°0′W / 64.800°N 23.000°W / 64.800; -23.000 (Atlantic Ocean) Samudra Atlantik Melewati barat Pulau Sal,  Tanjung Verde
Melewati barat Pulau Boa Vista,  Tanjung Verde
Melewati timur Pulau Maio,  Tanjung Verde
60°0′S 23°0′W / 60.000°S 23.000°W / -60.000; -23.000 (Southern Ocean) Samudra Selatan
74°18′S 23°0′W / 74.300°S 23.000°W / -74.300; -23.000 (Antarctica) Antarktika Wilayah Inggris di Antarktik, diklaim oleh  Britania Raya

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]