Lompat ke isi

Miko Peled

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Miko Peled
Lahir1961 (umur 63–64)
Yerusalem
KebangsaanIsrael-Amerika
Dikenal ataspenulis The General's Son: the Journey of an Israeli in Palestine

Miko Peled (kelahiran 1961) adalah seorang aktivis, penulis dan pelatih karater Israel-Amerika. Ia adalah pengarang dari buku The General’s Son: The Journey of an Israeli in Palestine[1] dan Injustice: The Story of the Holy Land Foundation Five.[2] Ia juga merupakan jurubicara internasional.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "The General's Son: the Journey of an Israeli in Palestine". Just World Books. Diarsipkan dari versi asli tanggal 27 May 2013. Diakses tanggal 20 May 2013. 
  2. ^ Peled, Miko (2018-02-01). Injustice: The Story of the Holy Land Foundation Five (dalam bahasa Inggris) (edisi ke-1st). Just World Books. ISBN 9781682570869. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]