Mohd Nizar Zakaria
Tampilan
Mohd Nizar Zakaria | |
---|---|
Anggota Parlemen Malaysia dapil Parit, Perak | |
Masa jabatan 2008–2013 | |
Informasi pribadi | |
Partai politik | UMNO–Barisan Nasional |
Pekerjaan | Politikus |
Sunting kotak info • L • B |
Mohd Nizar Zakaria adalah seorang politikus asal Malaysia. Ia adalah anggota partai Organisasi Kebangsaan Melayu Bersatu (UMNO) dalam koalisi pemerintahan Barisan Nasional.[1]
Nizar terpilih dalam Parlemen pada pemilihan 2008
Pada Juni 2010, ia menjadi penumpang di MV Rachel Corrie ketika kapal tersebut disita oleh Pasukan Pertahanan Israel ketika berupaya untuk mengirimkan bantuan ke Gaza.[2]
Hasil pemilihan
[sunting | sunting sumber]Tahun | Barisan Nasional | Suara | Persen | Oposisi | Suara | Persen | |||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
2008 | Mohd Nizar Zakaria (UMNO) | 12,399 | 55% | Najihatussalehah Ahmad (PAS) | 9,526 | 42% |
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Mohd Nizar bin Zakaria, Y.B. Tuan" (dalam bahasa Melayu). Parlemen Malaysia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-04-14. Diakses tanggal 5 June 2010.
- ^ Johnson, Larry (5 June 2010). "Aid ship Rachel Corrie seized by Israel, passengers 'unharmed'". Seattle Post. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-04-17. Diakses tanggal 5 June 2010.
- ^ "Malaysia Decides 2008". The Star (Malaysia). Diakses tanggal 5 January 2010.