Lompat ke isi

Money in the Bank (2014)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Money in the Bank
Poster promosi menampilkan berbagai pegulat WWE
Informasi
PromotorWWE
Tanggal29 Juni 2014
Kehadiran15,653[1]
TempatTD Garden
Pembelian122,000[2]
LokasiBoston, Massachusetts
Kronologi acara WWE Network
Payback Money in the Bank Battleground
Kronologi Money in the Bank
2013 Money in the Bank 2015

Money in the Bank 2014 adalah acara bayar-per-tayang (PPV) gulat profesional tahunan Money in the Bank dan acara aliran langsung yang diproduksi oleh WWE. Acara ini berlangsung pada 29 Juni 2014, di TD Garden di Boston, Massachusetts. Ini adalah acara Money in the Bank pertama yang disiarkan langsung di WWE Network, yang diluncurkan pada bulan Februari.

No. Hasil Ketentuan Waktu[3]
1 The Usos (Jey Uso and Jimmy Uso) (c) mengalahkan The Wyatt Family (Erick Rowan dan Luke Harper) melalui pinfall Tag team match untuk WWE Tag Team Championship[4] 13:13
2 Paige (c) mengalahkan Naomi (dengan Cameron) melalui pinfall Singles match untuk WWE Divas Championship[5] 07:10
3 Adam Rose mengalahkan Damien Sandow melalui pinfall Singles match[6] 04:13
4 Seth Rollins mengalahkan Dean Ambrose, Dolph Ziggler, Jack Swagger (dengan Zeb Colter), Kofi Kingston, dan Rob Van Dam Money in the Bank ladder match untuk kontrak pertandingan WWE World Heavyweight Championship[7] 23:14
5 Goldust dan Stardust mengalahkan RybAxel (Curtis Axel dan Ryback) melalui pinfall Tag team match[8] 07:45
6 Rusev (dengan Lana) mengalahkan Big E melalui submission Singles match[9] 07:17
7 Layla mengalahkan Summer Rae melalui pinfall Singles match
dengan Fandango sebagai wasit tamu spesial.[10]
03:45
8 John Cena mengalahkan Alberto Del Rio, Bray Wyatt, Cesaro (with Paul Heyman), Kane, Randy Orton, Roman Reigns, dan Sheamus Ladder match untuk WWE World Heavyweight Championship yang kosong [11] 26:30
  • (c) – merujuk kepada juara sebelum pertandingan

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ PWMania.com Staff (November 27, 2022). "Triple H Reveals Big Success for Survivor Series WarGames, Attendance News and Notes". PWMania. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 27, 2022. Diakses tanggal November 27, 2022. 15,653 for Money in the Bank 2014 
  2. ^ Middleton, Marc (July 31, 2014). "Updated WWE PPV Buys For WrestleMania, Extreme Rules, Payback And Money In The Bank". Wrestling Inc. Diarsipkan dari versi asli tanggal August 3, 2014. Diakses tanggal April 24, 2015. 
  3. ^ Caldwell, James (June 29, 2014). "Caldwell's WWE MITB PPV Results 6/29: Ongoing "virtual-time" coverage of WWE Title ladder match, MITB match, more". Pro Wrestling Torch. Diarsipkan dari versi asli tanggal July 14, 2014. Diakses tanggal November 27, 2017. 
  4. ^ Giannini, Alex (June 13, 2017). "WWE Tag Team Champions The Usos def. The Wyatt Family". WWE. Diarsipkan dari versi asli tanggal July 25, 2014. Diakses tanggal June 11, 2017. 
  5. ^ Medalis, Kara (June 23, 2014). "Paige def. Naomi – Divas Championship Match". WWE. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 30, 2014. Diakses tanggal June 11, 2017. 
  6. ^ Liodice, Tom (June 29, 2014). "Adam Rose def. Damien Sandow". WWE. Diarsipkan dari versi asli tanggal July 6, 2014. Diakses tanggal June 11, 2017. 
  7. ^ Linder, Zach (June 9, 2014). "Seth Rollins won the Money in the Bank Contract Ladder Match". WWE. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 30, 2014. Diakses tanggal June 11, 2017. 
  8. ^ Taylor, Scott (June 19, 2014). "Stardust & Goldust def. RybAxel". WWE. Diarsipkan dari versi asli tanggal July 1, 2014. Diakses tanggal June 11, 2017. 
  9. ^ Powers, Kevin (June 25, 2014). "Rusev def. Big E". WWE. Diarsipkan dari versi asli tanggal July 1, 2014. Diakses tanggal June 11, 2017. 
  10. ^ Melok, Bobby (June 24, 2014). "Layla def. Summer Rae (with Fandango as special guest referee)". WWE. Diarsipkan dari versi asli tanggal July 6, 2014. Diakses tanggal June 11, 2017. 
  11. ^ Benigno, Anthony (June 2, 2014). "John Cena def. Randy Orton, Bray Wyatt, Roman Reigns, Cesaro, U.S. Champion Sheamus, Kane to become the new WWE World Heavyweight Champion". WWE. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 30, 2014. Diakses tanggal June 11, 2017. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]