Mudah alih
Tampilan
Mudah alih atau portabel[1] (bahasa Inggris: portable) adalah sebutan untuk benda yang mudah dibawa atau dijinjing ke mana saja dan dapat digunakan di mana saja tanpa mengurangi kegunaan utamanya. Beberapa contoh dari barang atau benda portabel yakni radio, laptop, dan ponsel cerdas.
Rujukan
[sunting | sunting sumber]- ^ "Arti kata portabel". Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemendikbud. KBBI Daring. Diakses tanggal 30 Juli 2024.