Lompat ke isi

Nalbessy, Leksula, Buru Selatan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Nalbessy
Negara Indonesia
ProvinsiMaluku
KabupatenBuru Selatan
KecamatanLeksula
Kode pos
97573
Kode Kemendagri81.09.05.2009 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²


Orang menyeberang Sungai Nalbessy pada masa Hindia Belanda

Nalbessy adalah sebuah nama desa yang berada di wilayah Kecamatan Leksula, Kabupaten Buru Selatan, Provinsi Maluku, Indonesia.

Geografi[sunting | sunting sumber]

Desa Nalbessy terletak sekitar 4 kilometer dari Desa Leksula dan 22 km dari Namrole. Topografi Desa Nalbessy bervariasi, dari dataran hingga pegunungan dengan kemiringan di atas 15%. Desa Nalbessy berada pada ketinggian 5–600 m dpl.

Tekstur tanah di Nalbessy bervariasi, dari jenis tanah aluvial dengan tekstur liat berlempung pasir hingga tanah podsolik merah kuning di dataran tinggi dengan pH berkisar 5,5-7,5.

Demografi[sunting | sunting sumber]

Mayoritas penduduk Nalbessy beragama Islam.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]