Oneiric Diary (album mini)
Tampilan
Oneiric Diary | ||||
---|---|---|---|---|
album mini karya Iz*One | ||||
Dirilis | 15 Juni 2020 | |||
Direkam | 2020 | |||
Genre | K-pop | |||
Durasi | 24:00 | |||
Bahasa |
| |||
Label |
| |||
Kronologi Iz*One | ||||
| ||||
Singel dalam album Oneiric Diary | ||||
|
Oneiric Diary (幻想日記) adalah album mini ketiga oleh grup vokal wanita asal Korea Selatan–Jepang Iz*One. Album ini dirilis pada 15 Juni 2020, oleh Off the Record Entertainment.[1] Album ini tersedia dalam dua versi, yaitu: Diary dan Oneiric, juga terdiri atas delapan lagu termasuk singel utama, "Secret Story of the Swan".[2]
Kinerja komersial
[sunting | sunting sumber]Pada tanggal 22 Juni, album ini memecahkan rekor penjualan minggu pertama di Hanteo di antara grup vokal wanita lainnya, sebanyak 389.334 kopi terjual pada 7 hari pertama.[3]
Daftar lagu
[sunting | sunting sumber]No. | Judul | Lirik | Musik | Aransemen | Durasi |
---|---|---|---|---|---|
1. | "Welcome" (Intro) | MosPick | MosPick | MosPick | 1:25 |
2. | "Secret Story of the Swan" (환상동화; lit. Fantasy Fairytale) | MosPick | MosPick | MosPick | 3:12 |
3. | "Pretty" |
|
|
| 3:19 |
4. | "Merry-Go-Round" (회전목마) | Hitomi Honda | Jung Ho-hyun (e.one) | Jung Ho-hyun (e.one) | 3:00 |
5. | "Rococo" |
|
|
| 3:13 |
6. | "With*One" | Iz*One | Psycho Rabbit[a] | Psycho Rabbit | 3:39 |
7. | "Secret Story of the Swan (Japanese Ver.)" (幻想童話) |
| MosPick | MosPick | 3:12 |
8. | "Merry-Go-Round (Japanese Ver.)" | Hitomi Honda | Jung Ho-hyun (e.one) | Jung Ho-hyun (e.one) | 3:00 |
Durasi total: | 24:00 |
Catatan
- ^ Consists of Kwon Eun-bi, Jung Sung-min and Shin Yong-soo
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "아이즈원, 6월 15일 컴백 확정…준비된 콘텐츠 순차적으로 공개 [공식]". Xportsnews (dalam bahasa Korea). 18 Mei 2020. Diakses tanggal 18 Mei 2020 – via Naver.
- ^ "IZ*ONE 3rd Mini Album [Oneiric Diary] TRACK LIST". IZ*ONE. Diakses tanggal 14 Juni 2020.
- ^ "걸그룹 아이즈원, '환상일기' 38만9000장 판매 기록…역대 걸그룹 최고 기록". Munhwa Ilbo (dalam bahasa Korea). 22 Juni 2020. Diakses tanggal 23 Juni 2020 – via Naver.
Artikel ini tidak memiliki kategori atau memiliki terlalu sedikit kategori. Bantulah dengan menambahi kategori yang sesuai. Lihat artikel yang sejenis untuk menentukan apa kategori yang sesuai. Tolong bantu Wikipedia untuk menambahkan kategori. Tag ini diberikan pada Februari 2023. |