Lompat ke isi

Padagotti

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Padagotti
SutradaraTatineni Prakash Rao
ProduserG. N. Velumani
Ditulis olehSakthi T. K. Krishnasamy
PemeranM. G. Ramachandran
B. Saroja Devi
M. N. Nambiar
Penata musikViswanathan–Ramamoorthy
Perusahaan
produksi
Saravana Films
Tanggal rilis
3 November 1964
NegaraIndia
BahasaTamil

Padagotti adalah sebuah film berbahasa Tamil India tahun 1964 yang disutradarai oleh Tatineni Prakash Rao dan ditulis oleh Sakthi T. K. Krishnasamy. Film tersebut dibintangi oleh M. G. Ramachandran dan B. Saroja Devi dalam peran-peran utama.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]