Pangeran Cinta (lagu Dewa)
Tampilan
"Pangeran Cinta" | ||||
---|---|---|---|---|
Singel oleh Dewa | ||||
dari album Laskar Cinta | ||||
Dirilis | 2004 | |||
Direkam | 2003 | |||
Genre | Hard rock, Rock alternatif | |||
Label | Aquarius Musikindo | |||
Pencipta | Ahmad Dhani | |||
Kronologi singel Dewa | ||||
| ||||
Video musik | ||||
"Pangeran Cinta" di YouTube |
"Pangeran Cinta" merupakan lagu karya grup musik rock Indonesia, Dewa. Lagu ini diciptakan dan diproduseri oleh Ahmad Dhani, serta merupakan lagu pertama pada album Laskar Cinta.[1]
Lagu ini sempat dituding menggunakan ritme yang mirip dengan lagu "Immigrant Song" karya Led Zeppelin, meskipun demikian, Ahmad Dhani telah menulis di liner note album bahwa karya tersebut terinspirasi dari Led Zeppelin.[2]
Personel
[sunting | sunting sumber]- Ahmad Dhani – vokalis, gitaris, kibordis, sampling, penulis lagu
- Elfonda "Once" Mekel – vokalis utama
- Tyo Nugros – penabuh drum, perkusionis
- Andra Ramadhan – gitaris
- Yuke Sampurna – bassis
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Ahmad Dhani Ungkap Makna Lirik Lagu 'Pangeran Cinta', Terinspirasi dari Al Quran". Diakses tanggal 2024-11-01.
- ^ "10 Lagu Indonesia yang Sering Disebut Mirip Sama Lagu Musisi Luar Negeri, Masa sih? - Semua Halaman - Hai". hai.grid.id. Diakses tanggal 2022-09-19.