Lompat ke isi

Papadzules

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Papadzules

Papadzules merupakan makanan yang dibuat dengan tortilla dan diberi isian berupa telur disiram saus yang terbuat dari biji labu dan epazote. Makanan tersebut biasanya menjadi salah satu menu sarapan yang menjadi favorit banyak orang. Hidangan tersebut juga menjadi menu di banyak restoran dan kantin di wilayah Yucatan. Tortilla sering juga diberi topping yang berupa cabai pedas dan bawang acar untuk meningkatkan rasa pada hidangan.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]