Lompat ke isi

Parade militer Nazi-Soviet di Brest-Litovsk

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Parade militer Nazi-Soviet, 22 September 1939.

Parade militer Nazi-Soviet di Brest-Litovsk adalah parade militer gabungan antara tentara Jerman Nazi dan Uni Soviet pada tanggal 22 September 1939, yang dilaksanakan selama invasi Polandia di kota Brest-Litovsk (bahasa Polandia: Brześć nad Bugiem or Brześć Litewski, kini Brest di Belarus). Parade ini adalah bagian dari upacara resmi yang menandai mundurnya tentara Jerman dari garis demarkasi yang telah di setujui serta penyerahan kota ini dan bentengnya ke Tentara Merah.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

Media tentang German and Soviet parade in 1939 di Wikimedia Commons