Pat Benatar
Tampilan
Pat Benatar | |||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Informasi latar belakang | |||||||||||
Nama lahir | Patricia Mae Andrzejewski | ||||||||||
Lahir | 10 Januari 1953 Greenpoint, Brooklyn, New York, AS | ||||||||||
Genre | |||||||||||
Pekerjaan |
| ||||||||||
Instrumen |
| ||||||||||
Tahun aktif | 1972–sekarang | ||||||||||
Label |
| ||||||||||
Situs web | benatargiraldo | ||||||||||
|
Patricia Mae Giraldo (lahir 10 Januari 1953), atau dikenal dengan Pat Benatar, adalah penyanyi-penulis lagu rock Amerika Serikat dan pemenang Grammy Award empat kali. Di Amerika Serikat, dia memiliki dua album multi-Platinum, lima album Platinum, dan 15 single Billboard Top 40,,[1] sementara di Kanada dia memiliki delapan album Platinum berturut-turut.
Debut album tahun 1979, In the Heat of the Night, menjadi hit di Kanada dan AS. Dua single dari album ini menjadi hits: "Heartbreaker" dan "We Live for Love", yang terakhir ditulis oleh gitaris utama dan calon suaminya, Neil Giraldo.
Diskografi
[sunting | sunting sumber]- In the Heat of the Night (1979)
- Crimes of Passion (1980)
- Precious Time (1981)
- Get Nervous (1982)
- Live from Earth (1983)
- Tropico (1984)
- Seven the Hard Way (1985)
- Wide Awake in Dreamland (1988)
- True Love (1991)
- Gravity's Rainbow (1993)
- Innamorata (1997)
- Go (2003)
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "RIAA Celebrates 50 Years of Gold Records" (Siaran pers). Recording Industry Association of America. August 11, 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal August 18, 2008. Diakses tanggal June 14, 2012.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Pat Benatar.