Pegunungan Alpujarras
Tampilan
Pegunungan Alpujarras Comarca daerah historis | ||||
---|---|---|---|---|
Tempat | ||||
Negara berdaulat | Spanyol | |||
Komunitas otonom di Spanyol | Andalusia | |||
Provinsi di Spanyol | Provinsi Granada | |||
Negara | Spanyol | |||
Geografi | ||||
Ketinggian | 942 m | |||
Sejarah | ||||
Kejadian penting |
Pegunungan Alpujarras terletak di Andalusia, Spanyol, di kaki selatan Pegunungan Sierra Nevada dan lembah-lenbah di sekitarnya.[1] Pegunungan ini memiliki ketinggian rata-rata 1.200 m di atas permukaan laut,[1] terletak di dua provinsi yaitu Granada dan Almería]. Namanya berasal dari bahasa Arab, akar katanya masih tidak je;as tetapi salah satu kemungkinannya adalah "Al-Basyarat" (البَشَرَات) yang kira-kira berarti "pegunungan tempat menggembala".[2]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ a b http://www.andalucia.com/villages/alpujarras.htm, retrieved 2014-08-18
- ^ entry for بشرات in almaany.com