Lompat ke isi

Pemilihan presiden India 1992

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Pemilihan presiden India 1992
24 Juli 1992
Kandidat
 
Calon Shankar Dayal Sharma George Gilbert Swell
Partai INC Independen
Negara bagian Madhya Pradesh Meghalaya
Suara elektoral 675,864 346,485
President petahana
R. Venkataraman

INC

President terpilih

Shankar Dayal Sharma
INC

Komisi Pemilihan India mengadakan pemilihan presiden India ke-10 tak langsung pada 24 Juli 1992. Shankar Dayal Sharma dengan 675,864 suara menang atas pesaing terdekatnya George Gilbert Swell yang meraih 346,485 suara.

Sumber: Arsip web dari situs web Komisi Pemilihan India[1]

Kandidat Suara Elektoral
Shankar Dayal Sharma 675,864
George Gilbert Swell 346,485
Ram Jethmalani 2,704
Kaka Joginder Singh 1,135
Total 1,026,188

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ http://pib.nic.in/archieve/others/pr.html Situs Resmi Komisi Pemilihan India (Arsip)