Pemilihan umum lokal Turki 2004
Pemilu lokal Turki, 2004 | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
1999 28 Maret 2004 | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Seluruh 16 wali kota metropolitan dan 3,193 wali kota distrik munisipal di Turki Seluruh 3,208 kanselir provinsial dan 34,477 kanselir munisipal di Turki | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Kandidat | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
|
Artikel ini adalah bagian dari seri Politik dan Ketatanegaraan Turki |
Pemilu lokal Turki 2004 diadakan di seluruh delapan puluh satu Provinsi di Turki pada 28 Maret 2004 dalam rangka memilih wali kota dan kanselir untuk posisi pemerintahan lokal. Seluruh 16 munisipalitas metropolitan dan 3,193 munisipalitas distrik terlibat dalam pemilihan, sementara 3,208 kanselir provinsial dan 34,477 kanselir munisipal juga terpilih. Lebih dari 50,000 president wilayah (muhtar) juga terpilih, meskipun tidak boleh berafiliasi dengan partai manapun.
Hasil menurut provinsi
[sunting | sunting sumber]Provinsi metropolitan ditebalkan. AKP menandakan provinsi yang dimenangkan oleh Partai Keadilan & Pembangunan, CHP menandakan provinsi yang dimenangkan oleh Partai Rakyat Republik, MHP menandakan provinsi yang dimenangkan oleh Partai Gerakan Nasionalis, DSP menandakan provinsi yang dimenangkan oleh Partai Kiri Demokrat, DYP menandakan provinsi yang dimenangkan oleh Partai Jalan Sejati dan SP menandakan provinsi yang dimenangkan oleh Partai Felisitas.