Penjelajahan Southern Cross
Ekspedisi Southern Cross, yang bernama resmi Ekspedisi Antarktika Britania Raya 1898–1900, adalah proyek Britania Raya pertama dari Zaman Heroik Penjelajahan Antarktika, dan pendahulu dari perjalanan yang lebih diselebrasikan dari Robert Falcon Scott dan Ernest Shackleton. Digagas oleh penjelajah dan kepala sekolah kelahiran Norwegia setengah Inggris Carsten Borchgrevink, penjelajahan tersebut dilakukan sepanjang musim dingin di daratan utama Antarktika, penjelajahan pertama yang melewati Pembatas Es Besar sejak penjelajahan 1839 sampai 1843 oleh James Clark Ross, dan penjelajahan pertama yang berdampak pada pendaratan di permukaan Pembatas tersebut. Penjelajahan tersebut juga mempelopori pemakaian anjing dan kereta luncur dalam perjalanan Antarktika.
Referensi
[sunting | sunting sumber]Kutipan
[sunting | sunting sumber]Sumber buku
[sunting | sunting sumber]- Amundsen, Roald (1976). The South Pole: Vol. I. London: C. Hurst & Co. ISBN 0-903983-47-8.
- Borchgrevink, Carsten (1901). First on the Antarctic Continent. George Newnes Ltd. ISBN 978-0-905838-41-0. Diakses tanggal 11 August 2008.
- Crane, David (2005). Scott of the Antarctic. London: HarperCollins. ISBN 0-00-715068-7.
- Fiennes, Ranulph (2003). Captain Scott. London: Hodder & Stoughton. ISBN 0-340-82697-5.
- Harrowfield, David. "The Southern Cross Expedition". www.anta.canterbury.ac.nz. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-04-06. Diakses tanggal 10 August 2008.
- Huxley, Elspeth (1977). Scott of the Antarctic. London: Weidenfeld and Nicolson. ISBN 0-297-77433-6.
- Jones, Max (2003). The Last Great Quest. Oxford: Oxford University Press. ISBN 0-19-280483-9.
- Paine, Lincoln P. (2000). Ships of Discovery and Exploration. Boston: Mariner Books. ISBN 0-395-98415-7.
- Preston, Diana (1997). A First Rate Tragedy. London: Constable & Co. ISBN 0-09-479530-4.
- Riffenburgh, Beau (2004). Nimrod. London: Bloomsbury Publications. ISBN 0-7475-7253-4.
- Stonehouse, B. (ed) (2002). Encyclopaedia of Antarctica and the Southern Oceans. New York: John Wiley. ISBN 0-471-98665-8.
- Wilson, Edward A. (1973). Diary of the Discovery Expedition. London: Blandford Press. ISBN 0-7137-0431-4.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Borchgrevink, Christopher Hawkins (2004). "Carsten Egeborg Borchgrevink (1864–1934) – Polar Explorer" (PDF). Borchgrevink Family Book. Diakses tanggal 2008-08-10.[pranala nonaktif permanen]