Perang Ternate-Spanyol
Perang Ternate-Spanyol | |||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
| |||||||
Pihak terlibat | |||||||
Kesultanan Ternate Imperium Portugal |
Kesultanan Tidore Imperium Spanyol | ||||||
Tokoh dan pemimpin | |||||||
Sultan Bayanullah Sultan Khairun | Unknown | ||||||
Kekuatan | |||||||
Lebih kecil dibanding Koalisi Spanyol-Tidore | Lebih Besar dibanding Koalisi Portugal-Ternate | ||||||
Korban | |||||||
Ribuan tentara Terbunuh |
Ribuan tentara terbunuh kapal-kapal banyak tenggelam |
Perang Ternate-Spanyol adalah perang yang terjadi di Ternate akibat kedatangan Spanyol yang melakukan hal-hal yang mengancam Kesultanan Ternate,Ternate meminta bantuan Portugis untuk memerangi Spanyol dan Spanyol meminta bantuan Tidore. Pada akhirnya Spanyol-Tidore dikalahkan oleh Ternate-Portugal yang menyebabkan mereka terusir dari Maluku ke Filipina.
Latar Belakang
[sunting | sunting sumber]Monopoli perdagangan di Laut Banda yang mengganggu aktivitas dagang Ternate. Persaingan perebutan kekuasaan Tidore dan Spanyol yang semakin memanas,keserakahan Spanyol dalam monopoli cengkih di Maluku dan berbuat sewenang-wenangnya terhadap rakyat Ternate dan juga menggangu rute perdagangan portugis[1][2].
Perang
[sunting | sunting sumber]Lalu meletuslah perang,perang ini sangatlah besar demi kepentingan perdagangan dan juga mengakibatkan banyaknya korban jiwa, ekspedisi demi ekspedisi dilancarkan seperti ekspedisi ke Tidore dan juga penyerangan Banda yang.
mengakibatkan kerugian besar bagi Spanyol selain itu juga ekspedisi Maluku Utara menyebabkan Spanyol dan Tidore kalah besar. Akhirnya Spanyol menandatangani Perjanjian Saragosa yang berisi bahwa Spanyol akan pergi meninggalkan Maluku dan kembali ke Filipina Spanyol mengakui Maluku adalah wilayah Portugis[3] [4]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Tanjung, Tani (2024-03-01). "Konflik Portugis Spanyol di maluku". kompas.com. Diakses tanggal 2024-11-28.
- ^ Iswara N, Raditya (2018-01-18). "Keruwetan Perang Ternate-Portugis vs Tidore-Spanyol". Tirto.id. Diakses tanggal 2024-11-28.
- ^ Widya, Lestari. "Perlawanan Rakyat Ternate terhadap Spanyol". kompas.com. Diakses tanggal 2024-11-28.
- ^ Marwati Djoened, Poesponegoro (2008). Sejarah Nasional Indonesia Jilid 4:Kemunculan Penjajahan di Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka. ISBN 9789794074107.